Begini Nih Canggihnya Sepeda Motor Polisi Dubai

Canggihnya sepeda motor yang digunakan polisi Dubai ini buktikan bagaimana hal yang dulu dianggap mustahil namun kini hal tersebut bukanlah hal yang mustahil. Sepeda motor polisi dubai ini sangat canggih layaknya sepeda motor yang ada difilm-film fiction yaitu sepeda motor yang bisa terbang dan tidak memiliki roda.

Sepeda motor tersebut diciptakan bertujuan untuk menorobos kemacetan agar penangkapan penjahat lebih efektif, sehingga polisi dapat beroperasi memerangi kejaatan lebih maksimal. Dikabarkan sepeda motor ini dapat terbang dengan ketinggian 4,8 meter dengan kecepatan maksimum 70 kilometer perjam, dan dapat mengangut beban 300 kilogram, namun sepeda motor tersebut hanya dapat bertahan sekitar 25 menit, dan hal tersebut masih akan dikembangkan agar sepeda motor tersebut dapat lebih efisien dan bermanfaat dalam memerangi kejahatan yang merajalela.

Sepeda motor ini dilengkapi dengan baling-baling yang berada di setiap ujung, dan sepeda motor ini benar-benar mirip dengan drone yang biasanya digunakan untuk mengambil rekaman atau gambar dari udara, namun bedanya sepeda motor ini bisa mengangkat manusia dan terbang dengan kecepatan yang lumayan tinggi.


Dikabarkan sepeda motor terbang ini dapat digunakan polisi dubai pada tahun 2020, dan akan diperbincangkan untuk pengeksporan kenegara lain.

Pesan : Diharapkan dengan adanya teknologi yang berfungsi untuk memerangi kejahatan, diharapkan angka kejahatan dalam suatu negara bahkan dunia dapat menurun drastis.

*Picture adapted from otomotif.tempo.co
*Video from youtube HOVERSURF OFFICIAL

Artikel Terkait

Begini Nih Canggihnya Sepeda Motor Polisi Dubai
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

====PERATURAN BERKOMENTAR====

Tolong berkomentar dengan kata kata yang sopan
Jangan menyertakan unsur SARA
Jangan menyertakan link aktif
Terima Kasih

Bagi pengguna Mobile silahkan klik Post a Comment untuk memulai berkomentar