Selama ini kita ketahui kalo namanya ikan pasti adanya di air kan, kecuali ikan yang udah ditangkap dan dijual tentunya adanya dipasar hehe, namun jangan salah beberapa ikan dapat memeliki kemampuan bertahan hidup ditempat yang tidak ada airnya, seperti ikan gabus, mereka dapat bernafas menggunakan labirin berbeda dengan ikan yang hanya dapat bertahan hidup di air dimana mereka bernafas menggunakan insang. Labirin ada ikan gabus itulah yang membuat ikan tersebut dapat bertahan hidup walau tidak berada di air.
Pastinya kamu mikir kalo nangkap ikan di tanah itu mustahil kan, namun nyatanya itu memang benar-benar bisa. Seperti yang telah dijelaskan diatas bahwa ada ikan yang dapat bertahan hidup dengan lama walaupun tidak berada di air.
Video ini akan memperlihatkan kepada kamu kalau menangkap ikan di tanah itu bisa, kemungkinan pada video tersebut tanah tersebut awalnya adalah genangan lumpur yang terdapat ikan didalamnya, oleh karena air mengering sehingga tanah tersebut mengeras, namun ikan yang ditangkap tersebut masih bisa hidup dikarenakan ikan tersebut adalah ikan gabus, yaitu ikan yang dapat bertahan hidup dengan lama walau tidak berada di air.
*Video From Youtube channel Red Panda
Keren, Kamu Bisa Nemuin Ikan di Tanah Kering Loh
4/
5
Oleh
Akhmad Raja Shaufi
====PERATURAN BERKOMENTAR====
Tolong berkomentar dengan kata kata yang sopan
Jangan menyertakan unsur SARA
Jangan menyertakan link aktif
Terima Kasih
Bagi pengguna Mobile silahkan klik Post a Comment untuk memulai berkomentar