Keren, Lukisan Ini Dibuat Menggunakan Ratusan Sekrup

Apakah kamu pernah membayangkan bagaimana luasnya dunia kreatifitas manusia ini, ditambah lagi kreatifitas manusia yang luar biasa ini memiliki wadah untuk menyalurkanya dimana wadah tersebut tidak memiliki batas seberapa banyakpun kreatifitas yang ada atau yang disebut dengan seni. Seni sungguh hal yang sangat luar biasa dimana kreatifitas manusia bisa tertampung dan tersalurkan menjadi sebuah maha karya yang bisa dinikmati untuk sendiri dan juga banyak orang.

Pernahkah kamu membayangkan bagaimana jadinya jika lukisan dibuat tidak dengan cat atau pensil warna dan alat melukis lainnya, melainkan dibuat menggunakan sekrup yang umumnya digunakan untuk bahan bangunan ini.

Hal yang kamu anggap tidak mungkin itu telah terjawabkan oleh pelukis bernama Andrew Myers, pelukis ini memiliki inspirasi melukis menggunakan sekrup dikarenakan seorang pria tua yang buta, Andrew terinspirasi untuk membuat lukisan pria buta tersebut agar bisa tampak 3D seperti layaknya tulisan braile, hal ini ditujukan untuk pria buta tersebut agar ia bisa melihat bagaimana tampak wajahnya dengan menyentuhnya.

Lukisan menggunakan sekrup ini sangatlah mengagumkan dengan tambahan bahan pewarna dan efek 3D yang berasal dari sekrup tersebut memubuat lukisan itu tampak nyata dan lebih hebatnya lagi Andrew Myers membuat lukisan tersebut dengan sangat baik seperti layaknya sebuah jepretan foto.

Berikut ini video yang memperlihatkan bagaimana lukisan yang dibuat melalui sekrup tersebut


Gimana lukisan tersebut sangat keren kan, hal ini bisa menjadi sebuah inovasi baru dalam dunia seni lukis.

Berikut ini beberapa maha karya lukisan yang dibuat menggunakan sekrup tersebut
Adapted from www.andrewmyersart.com
Adapted from dailymail.co.uk
Adapted from informationng.com

Pesan : Menyalurkan kreatifitas bisa menjadi sebuah hal yang sangat mengagumkan, karena kreatifitas yang dimiliki manusia memang hal yang sangat mengagumkan

*Picture adapted from pinterest.com
*Video From Youtube Channel Diply

Artikel Terkait

Keren, Lukisan Ini Dibuat Menggunakan Ratusan Sekrup
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

====PERATURAN BERKOMENTAR====

Tolong berkomentar dengan kata kata yang sopan
Jangan menyertakan unsur SARA
Jangan menyertakan link aktif
Terima Kasih

Bagi pengguna Mobile silahkan klik Post a Comment untuk memulai berkomentar